Manfaat dan Khasiat Kulit Manggis untuk Kesehatan
Manfaat dan Khasiat Kulit Manggis untuk Kesehatan~Tahukah anda ??? bahwa kulit manggis memiliki manfaat serta khasiat yang sangat luar biasa untuk kesehatan sehingga tidak heran apabila saat ini menjadi topik pembicaran serta sudah banyak orang yang meraskan khasiat luar biasanya.Selain itu buahnya yang mengandung banyak nutrisi termasuk vitamin C dan anti oksidan, serta mengandung zat-zat yang tidak kalah bermanfaatnya bagi kesehatan membuatnya mendapatkan julukan "ratunya buah".
Hasil berbagai study yang dilakukan tehadap kulit manggis terungkap bahwa kulit manggis memiliki kandungan zat anti oksidan yang sangat kuat dengan kandungan hampir 10 kali lipat dari kandungan antioksidan yang berasal dari buah-buahan lainnya.nama anti oksidan tersebut yaitu Xanthone,dimana anti oksidan ini mampu menghambat pertumbuhan sel kanker dan mampu melindungi sel tubuh dari serangan radikal bebas penyebab berbagai gangguan penyakit,sehingga komoditas ini sangat dicari oleh kalangan farmasi untuk diekstrak dan dijadikan bahan baku obat herbal untuk : penyakit kanker,darah tinggi,diabetes,prostat,penyakit paru,ginjal dan lain-lain.
Dan berikut ini adalah beberapa keistimewaan lainnya yang terdapat didalam kulit mannggis :
- Memperkuat sistem kekebalan.
- Menyembuhkan peradangan.
- Memperbaiki komunikasi antar sel.
- Mengagalkan kerusakan DNA.
- Alat bantu sistem getah bening.
- Memelihara optimal fungsi kelenjar gondok.
- Mengurangi resistensi insulin.
- Membantu penurunan berat badan.
- Menyembuhkan kerusakan urat syaraf.
- Menyeimbangkan sistem kelenjar endokrin.
- Alat bantu dari sinergi tubuh.
- Meringankan wasir.
- Membantu menurunkan kadar gula dalam darah (hypoglycemia).
- Meringankan penyakit kulit kemerah-merahan/bersisik (psoriasis).
Demikianlah sedikit tentang Manfaat dan Khasiat Kulit Manggis untuk Kesehatan yang bisa saya sampaikan semoga bisa bermanfaat dan menambah pengetahuan anda seputar manfaat dari bahan alami. . .sampai jumpa dan salam sehat !!!
Kini telah hadir obat herbal multikhasiat ACE~MAXS hasil perpaduan ekstrak kulit manggis dan daun sirsak yang diolah secara modern dan dengan serangkaian uji yang sangat ketat sehingga memiliki manfaat dan khasiat luar biasa didalam mengatasi berbagai macam penyakit terutama penyakit kanker.
0 komentar:
Posting Komentar